https://merbau-tanggamus.desa.id/28 Juni 2021/MUSYAWARAH PEMBENTUKAN BADAN HIPPUN PEMEKONAN (BHP) PEKON MERBAU KEC. KELUMBAYAN BARAT KAB. TANGGAMUS.
Priode 2021 sd 2026.
Susunan acara pembentukan BHP Pekon Merbau Senin, 28 Juni 2021.
1. Pembukaan
2. Lagu kebangsaan Indonesia Raya
3. Sambutan-Sambutan
4. Pemilihan Kepengurusan BHP
5. Do'a
6. Penutup.
Panitia Pemilihan Badan Hippun Pemekonan (BHP/BPD) Sendang menggelar musyawarah desa dalam rangka pemilihan anggota BHP/BPD baru periode 2021-2026. Pemilihan tersebut dilaksanakan pada Senin (28/Juni/2021) bertempat di ruang pertemuan Balai Desa Merbau. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WIB tersebut dihadiri oleh anggota BPD lama,Apartur Pekon,Kepala Pekon Merbau,dan Kepala Dusun,RT Wiayah Masing-masing Pekon Merbau, perwakilan perempuan serta perwakilan pemuda.dan di hadiri oleh Pendamping Desa Khairul Awam.Toko Masyarakat dan Agama.
Para peserta Anggota BHP/BPD tersebut juga merupakan unsur perwakilan wilayah yang akan memberikan hak pilih untuk wilayahnya masing-masing dan sudah terelbih dahulu dilaksanakan di wilayah dusun masing-masing.
Sejumlah 5 calon anggota BPD berdasarkan keterwakilan wilayah sudah mempersiapkan diri untuk mengikuti prosesi pembentukan BHP/BPD dengan cara Pemilihan Struktur BHP dilaksanakan Oleh Interen BHP Terpilih.Serah terima jabatan BHP Priode 2021 - 2026.Dan sebelum di lantik Oleh Bupati Tanggamus secara resmi,Dalam musyawarah ini Ketua BHP "Diyaudin, S.Pd. I dan Kepala Pekon Merbau "Tasrudin" menyampaikan sambutannya terkait peran penting BHP terhadap Kemajuan di Pekon Merbau, dan melaui BHP pemerintahan Pekon dapat menampung aspirasi masyarakat, dalam berbagai kegitan, dan transparansi kegitan yang ada di pekon, Meningkatkan Produk Hukum yang ada di pekon terkait kepentingan masyarakat.(Qomito & L K M)
Pemilihan anggota BPD periode 2021-2026 dipandu langsung oleh ketua panitia, LIAUDIN. Dari 5 calon anggota BPD calon tersebut telah dipilih secara musyawarah di tingkat wilayah.
“Proses pemilihan anggota BHP BPD secara langsung ini berjalan dengan lancar. Akhirnya didapat 5 orang calon anggota BHP/BPD dengan Menyepakati struktur sebagai berikut.
a. Ketua : Samian
b. Wakil Ketua : Budiono
c. Sekretaris : Yudhi
d. Anggota : Windi Maulita
: Rastono
#smartvillagelampung
#smartvillagemerbau
#OpenDesa/OpenSID
(Qomito & L K M)